Produk

Beton Ready Mix

13.8.20,0 Comments

 Ready Mix / Beton

PT. RATNA sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang Pengadaan Jasa Konstruksi dan Barang, yang berada di Kabupaten Pacitan Jawa Timur, juga menyediakan Beton Ready Mix dan alat pompa beton/Conceret Pump, untuk memenuhi kebutuhan untuk anda. Pilihan spesifikasi atau jenis beton yang kami sediakan adalah  k-125, k-175, k-225, k-250, dan k-300.

 Cara Pemesanan

Jika anda akan melakukan pemesanan beton cor / ready mix yang kami tawarkan, silahkan menghubungi kami dengan cara sebagai berikut:

    ·  Hubungi kami melalui nomor kontak yang telah kami sediakan, baik itu melalui telepon langsung maupun layanan chat Whatsapp Kontak

    ·  Anda bisa langsung ke kantor kami

    ·  Klarifikakasi lokasi dengan menyebutkan di mana posisi lokasi rencana proyek pengecoran Anda, untuk mengetahui kelayakan kendaraan truk mixer atau truk molen bisa masuk atau tidaknya pada titik lokasi pengecoran Anda.

    ·  Rincian pesanan, berapa banyak kubikasi yang akan anda pesan?.

    ·  Sampaikan tujuan peruntukan pengecoran anda, apakah untuk kepentingan jalan/bangunan berlantai atau lain-lain.

    ·  Sebutkan jenis/mutu/spesifikasi beton yang anda inginkan

    ·  Bila pemesanan disepakati, tim survei kami akan melakukan kunjungan pada lokasi pengecoran anda untuk pengkondisian lapangan pada truk mixer maupun concrete pump di lokasi

    ·  Melakukan pembayaran biaya yang harus anda bayar

    ·  Penjadwalan dan pengiriman beton Ready mix

 

Kelebihan Menggunakan Beton Ready Mix

Cukup beralasan dalam menggunakan beton curah siap pakai ini, dikarenakan memiliki manfaat dan keuntungan bagi proyek pengecoran, berikut ini manfaat daripada ready mix:

    ·  Menghemat waktu pengecoran, pengerjaan lebih cepat karena beton tinggal tuang dari truk mixer maupun mesin Conceret pump.

    ·  Low Cost / hemat dibanding membuat komposisi pengecoran secara manual.

    ·  Tidak perlu repot-repot menakar mutu beton yang diinginkan. 

    ·  Kualitas cor yang bisa merata ke seluruh bidang cor

 

You Might Also Like

0 comments: